<h1 class='article-title'> <!--Can't find substitution for tag [post.title]--> </h1>


cara alami menghilangkan flek hitam di pipi
gambar flek hitam


Memiliki wajah bersih dan halus merupakan idaman semua orang, terutama kaum hawa untuk menjaga dirinya tampil tetap cantik. Namun karena faktor lingkungan yang kurang bersih menyebabkan adanya flek hitam di pipi. Lalu bagaimanakah cara alami menghilangkan flek hitam di pipi !!!.

Cara Menghilangkan Flek Hitam di Pipi Secara Alami. Wajah hitam membuat tidak percaya diri. Sekarang banyak sekali produk untuk memutihkan wajah. pada postingan ini, admin akan memberikan cara alami membuat wajah jadi putih atau menghilangkan flek hitam pada pipi. 

Flek Hitam adalah penumpukan pigmen kulit (melanin) pada kulit. Letaknya bisa di permukaan pada kulit ari (epidermis), atau pada kulit dalam (dermis). Biasanya flek hitam akan tampak pada wajah yang memiliki kulit bewarna cerah (putih) dibandingkan kulit tebal bewarna gelap (hitam).

Penyebab wajah flek hitam

Wajah dan pipi flek hitam biasanya disebabkan oleh faktor eksternal yaitu dimana kondisi lingkungan yang tidak sehat dapat menimbulkan kotoran menempel di kulit. Berikut ringkasannya :


  • Flek hitam disebabkan paparan sinar UV.
  • Penggunaan produk kosmetik palsu.
  • Disebabkan bekas luka di pipi.
  • Faktor hormonal (penggunaan produk kontrasepsi seperti pil KB).
  • Debu berterbangan yang menempel dikulit. 
Biasanya wajah jadi hitam saat perjalanan jauh menggunakan motor. Debu-debu yang hinggap di muka mengakibatkan komedo yang membuat muka jadi kotor dan hitam. Terkadang, wajah jadi hitam karena terkena sinar matahari, sehingga kulit jadi gosong.

Tidak ada tanda-tanda munculnya flek hitam di pipi. Biasanya noda hitam akan tampak jelas setalah terpapar sinar matahari. Secara tiba-tiba flek hitam bisa muncul kapan saja di wajah oleh karena itu perlunya melakukan perawatan muka, minimal membasuh menggunakan air whudu agar terjaga bersih.

Cara alami hilangkan flek hitam di pipi

Terdapat beberapa cara ampuh menghilangkan noda hitam ini, yang pastinya cara berikut alami serta tidak membutuhkan biaya yang mahal untuk mengatasinya. Berikut ulasannya :


  • Gunakan masker alami atau produk masker untuk menghilangkan flek hitam.
  • Salep hidrokuinon untuk menghapus bekas luka.
  • Sering membasuh muka, diancurkan diwaktu datangnya sholat (berwhudu)
  • Gosekkan lemon ke wajah yang ternoda flek hitam.
  • Biasakan mandi pagi untuk melunturkan noda kotor di muka.
Itulah 5 cara menghilangkan flek hitam di wajah. Biasanya untuk mengangkat flek hitam atau komedo di muka, admin menggunakan masker pipi. Masker pipi bisa membersihkan semua komedo yang ada dipipi secara cepat.

Demikianlah postingan ini, memiliki wajah yang bersih tanpa adanya flek hitam di pipi akan menambah kepercayaan diri sesoorang untuk tampil di depan masyarakat. Tanpa menunggu lama flek hitam dapat terangkat dan hilang karena flek hitam hanyalah berupa noda hitam yang menempel.


Menghilangkan Flek Hitam di Pipi Secara Alami